UC BROWSER
UC Browser adalah sebuah aplikasi penjelajah web untuk telepon genggam yang diluncurkan pada tahun 2004. UC Browser dapat digunakan di semua sistem operasi telepon genggam. Pada Juni 2011, UCWeb merilis U3 kernel, produk hak milik perusahaan.
Bahasa pemrograman: Java Platform Micro Edition
Jenis: Peramban ponsel
Lisensi: Perorangan
Pengembang: UCWeb
Platform: Android; ios; Windows phone; Windows RT; S60; javaMe; Windows CE, Bada, MTK; BREW
Rilis perdana: Agustus 2004
Rilis stabil: 13.0.8.1291 untuk perangkat Android
KELEBIHAN UC BROWSER
1. Kompres atau pangkas data saat browsing.
UC Browsert memangkar data yang kita ambil saat menjelajah hingga 90%. Dengan kemampuan ini kita dapat menghemat kuota internet kita pada saat berselancar.Namun karena data yang diakses dipangkah hingga 90% maka terkadang kita akan mendapatkan gambar yang sedikit agak buram.
Ini tidak menjadi kendala untuk kamu jika kamu hanya ingin mencari informasi saja dan gambar tidak terlalu penting.
2. Tombol navigasi yang elegan dan jelas.
Salah satu yang kita inginkan pada saat menggunakan aplikasi pengakses internet atau sering dikenal dengan browser adalah kemudahan penggunaan atau navigasinya.UC Browser memiliki 5 tombol navigasi yang terletak di bawah dan memiliki fungsi-fungsi yang cukup lengkap.
3. Smart download.
Download file menjadi salah satu hal yang paling sering dilakukan seseorang jika mengakses internet. UC Browser memiliki kemampuan dapat mendownload beberapa file sekaligus secara bersamaa.Kamu juga dapat melakukan STOP, PAUSE dan START pada saat proses download.
4. Keamanan privasi.
Keamanan Privasi menjadi salah satu faktor penting dalam menghadirkan kenyamanan penggunanya bagi perusahaan teknologi.UC Browser telah menjamin keamanan privasi penggunanya, bahkan kamu bisa melakukan jelajah tanpa jejak
6. Ads on.
Ads On ini sering kita temui atau gunakan jika kita menggunakan software browser lainnya seperti Mozilla dan Google Chrome. Karena dengan Ads On ini kita bisa membuat browser kita melakukan pekerjaan yang lebih baik lagi seperti menggunakan IP Address negara lain dan sebagainya.Uc browser sudah menyediakan banyak ads on yang dapat memenuhi kebutuhan browsing Kamu. Dan yang banyak disukai penggunanya adalah adblok yang dapat memblokir iklan yang membandel.
Komentar
Posting Komentar